Tuesday, May 22, 2012

Mutasi Pejabat Struktural Eselon II, III dan IV


TULUNGAGUNG (RF) - Berdasarkan SK Bupati Tulungagung Nomor: 821.2/37/407.205/2012 tanggal 25 April 2012 atas nama Bupati Tulungagung, Wakil Bupati Tulungagung, Moh. Athiyah, SH pada hari Rabu tanggal 25 April 2012 bertempat di Pendopo Kongas Arum Kusumaning Bongso telah melantik pejabat struktural eselon II, III dan IV di lingkungan pemerintah Kabupaten Tulungagung dan disaksikan oleh pejabat kepala SKPD beserta ketua DPRD Kabupaten Tulungagung berjalan tertib dan lancar
.
Dalam sambutannya mutasi pejabat sebagai penyegaran organisasi adalah hal yang wajar dilakukan oleh suatu organisasi pemerintah demi mencapai tujuan organisasi itu sendiri,namun obyektifitas dan selektifitas pengangkatan dalam jabatan harus tetap dikedepankan sehingga menumbuhkan kegairahan untuk berkompetisi bagi semua Pegawai Negeri Sipil kususnya di Kabupaten Tulungagung, dan yang terpenting kedepan mampu memberikan pelayanan yang sesuai dengan tingkat kepuasan dan keinginan masyarakat.
Adapun pejabat yang dilantik sebanyak 44 orang terdiri dari, eselon II sebanyak 1 orang, eselon III sebanyak 12 orang dan eselon IV sebanyak 31 orang. Di antara 22 orang dari jumlah yang dilantik tersebut adalah pejabat yang dipromosikan naik ke eselon di atasnya, adapun daftar nama-nama pejabat terlantik sebagai berikut:
NO.
NAMA
JABATAN
LAMA
BARU
1
Drs. BUDI FATAHILLAH MANSYUR, M.Si
Camat Tulungagung
Sekretarias DPRD
2
Drs. SUYANTO, MM
Sekretaris Badan Lingkungab Hidup
Kepala Bagin Humas
3
Drs. MARYANI
Kepala Bagian Humas
Camat Tulungagung
4
SAIFUL BAKRI, SH MH
Inspektur Pembantu I Inspektorat
Sekretaris Dinas PU Bina Marga dan Cipta Karya
5
Drs. EDY SUSONO
Kasi Pengawas Pemerintah Bidang Kemasyarakatan Inspektorat Pembantu I
Pj. Inspektur Pembantu I pada Inspektorat
6
SLAMET SUNARTO, SE.M.Si
Pj. Sekretaris Dinas PU Bina Marga dan Cipta Karya
Sekretaris badan Lingkungan Hidup
7
Ir. UMAR SERAJUDIN
Kasi Pembinaan Teknis Tata Ruang dan Tata Bangunan pada Dinas PU Bina Marga dan CK
Kabid Bina Marga pada Dinas PU Bina Marga dan CK
8
Ir. AGUS SUPRIHANTO
Kasi Usaha Perikanan dan Peternakan pada Dinas KUMKM
Kabid Bina Usaha pada Dinas KUMKM
9
RAHADI PUSPITA BINTARA, SE. M.Si
Kabid Aset pada BPKAD
Kabid Pemuda pada Disbudparpora
10
ROBINSON P. NADEAK, SH
Kabid Pengawasan, Pengendalian Pencemaran dan Kerusakan Lingkungan pada BLH
Kabid Aset pada BPKAD
11
Drs. AGUNG PRAWIDODO
Kabid Pemuda pada Disbudparpora
Kabid Pengawasan, Pengendalian Pencemaran dan Kerusakan Lingkungan pada BLH
12
Drs. SUJARMANI
Kasi Manajemen dan Rekayasa Lalu Lintas pada Dishubkominfo
Sekretaris Kecamatan Gondang
13
Drs. R. TRISWANTO
Kasi Pemerintahan Kecamatan Tulungagung
Sekretaris Kecamatan Sendang
14
OKI SAKTI NUGRAHAJATI, SE
Pj. Kasi Industri, Perdagangan dan Pertambangan pada Dinas KUMKM
Pj. Kasubag Pengendalian pada Bagian Pembangunan
15
VINYAS NUGRAHANINGRUM, S.Tr
Staf Dishubkominfo
Pj. Kasi Pengembangan Sarana dan Prasarana pada Dishubkominfo
16
WAHYONO, SE
Kepala Balai Pengujian Kendaraan Bermotor pada Dishubkominfo
Kasi Manajemen dan Rekayasa Lalu Lintas pada Dishubkominfo
17
SUGIYONO
Kasi Pengelolaan Data Elektronik pada Dishubkominfo
Kepala Balai Pengujian Kendaraan Bermotor pada Dishubkominfo
18
BENY NURWASONO, SE
Kasi Pemerintahan Kelurahan Tertek
Kasi Pengelolaan Data Elektronik pada Dishubkominfo
19
WAHYUDIANA, ST.MT
Staf Dinas PU Bina Marga dan Cipta Karya
Kasi Pembinaan Teknis dan Tata Ruang dan Tata Bangunan pada Dinas PU Bina Marga dan CK
20
AGUS SULISTIONO, ST
Staf Dinas PU Bina Marga dan CK
Pj. Kasi Pembangunan dan Pemeliharaan Jalan pada Dinas PU Bina Marga dan Cipta Karya
21
MISDI YUSBIANTORO,SP
Kasi Irigasi Desa pada Dinas PU dan ESDM
Kasi Monitoring dan Evaluasi pada Dinas PU dan ESDM
22
KARNA THUKUL, ST
Kasi Pembangunan dan Rehabilitasi Sumber Daya Air pada Dinas PU dan ESDM
Kasi Irigasi Desa pada Dinas PU dan ESDM
23
HARIYADI, S.Sos
Kasi pengembangan dan Peningkatan Sumber Daya air pada Dinas PU dan ESDM
Kasi Pembangunan dan Rehabilitasi Sumber Daya Air pada Dinas PU dan ESDM
24
MUSLIM, SE
Staf pada Dinas PU dan ESDM
Pj. Kasi Pengembangan dan Peningkatan Sumber Daya Air pada Dinas PU dan ESDM
25
SUTIKNO, SE
Staf Dinas KUMKM
Kasi Pengembagan Kewirausahaan pada Dinas KUMKM
26
MARNI
Kasubag Keuangan Kec. Boyolangu
Pj. Kasi Industri, Perdagangan dan Pertambangan pada Dinas KUMKM
27
MOHONI, S.Sos.MM
Kasi Kemasyarakatan pada Kecamatan Boyolangu
Kasi Usaha Perikanan dan Peternakan pada Dinas KUMK
28
SUDARWITO, SE
Kasi pemeriksaan pada Dinas Pendapatan
Kasi Penetapan dan Pelayanan pada Dinas pendapatan
29
IRWAN PRIMA HARTAWAN, SE
Kasi Intensifikasi dan Ekstensifikasi Pendapatan pada Dinas pendapatan
Kasi Pemeriksaan pada dinas Pendapatan
30
Drs. EKO KENNIS YULIANTO,MM
Kasi Pemantauan dan Pengendalian pada Dinas Pendapatan
Kasi Intensifikasi dan Ekstensifikasi Pendapatan pada Dinas pendapatan
31
KUSNANTO, S.Sos
Staf Dinas Pendapatan
Pj. Kasi Pemantauan dan Pengendalian pada Dinas Pendapatan
32
SUYANTO
Staf Disbudparpora
Kasi Bina Prestasi dan Organisasi Olah Raga pada Disbudparpora
33
SAIFUDIN ASHARI, S.Sos
Staf pada Bagian Pembangunan
Kasi Pengawas Pemerintah Bidang Kemasyarakatan pada Inspektorat Pembantu I
34
IDA GUSTI AYU PERTIWI, SE
Kasi Dokumentasi pada Kantor Arsip dan Dokumentasi
Kasi Perpustakaan pada Kantor Arsip dan Dokumentasi
35
Drs. SLAMET ROHADI
Kasi Perpustakaan pada Kantor Arsip dan Dokumentasi
Kasi Dokumentasi pada Kantor Arsip dan Dokumentasi
36
SUGIARTI, SE
Staf Sekretariat KPU
Kasi Pemerintahan Kecamatan Tulungagung
37
HARI WINARNO, S.Pt
Kasubag Pengendalian pada Bagian Pembangunan
Kasi Kemasyarakatan pada Kecamatan Boyolangu
38
SUMIATI, S.Sos
Staf pada Kecamatan Bandung
Kasubag Keuangan pada Kecamatan Boyolangu
39
SITI ASIAH, S.Sos
Staf pada Kecamatan Kalidawir
Kasubag Tata Usaha pada Kecamatan Pucanglaban
40
SITI UMALIKAH, S.Sos
Kasubag Tata Usaha pada Kecamatan Pakel
Kasi Pemerintahan pada Kecamatan Pakel
41
JOENARJO, S.Sos
Staf pada Bagian Pembangunan
Kasubag Tata Usaha pada Kecamatan Pakel
42
MU’AWAN, S.Sos
Kasubag Tata Usaha pada Kecamatan Pagerwojo
Pj. Kasi Ketentraman dan Ketertiban Kecamatan Pagerwojo
43
ROMAJI, S.Sos
Staf Puskesmas Sendang
Kasubag Tata Usaha pada Kecamatan Pagerwojo
44
SUHARTATIK
Staf Kelurahan Bago
Kasi Pemerintahan pada Kelurahan Tertek Kec. Tulungagung

No comments:

Post a Comment